PKH dan BPNT Januari 2024 Cair Tanggal Berapa? Cek Jadwal Pencairan, Besaran, dan Penerima pakai KTP di Sini

- 25 Desember 2023, 13:53 WIB
Berikut ini merupakan informasi soal kategori masyarakat yang akan mendapatkan PKH tahap 4 Desember 2023.
Berikut ini merupakan informasi soal kategori masyarakat yang akan mendapatkan PKH tahap 4 Desember 2023. /ANTARA/Adiwinata Solihin/

PR DEPOK - Penyaluran bansos resmi diperpanjang oleh pemerintah sampai tahun 2024. Bansos tersebut di antaranya adalah PKH dan BPNT. Dengan adanya kabar tersebut, masyarakat mulai mempertanyakan kapan PKH dan BPNT Januari 2024 cair?

Penerima PKH dan BPNT Januari 2024 masih tetap sama, yaitu masyarakat miskin yang sudah tercatat sebagai KPM di DTKS Kemensos.

Inilah informasi tentang jadwal pencairan PKH dan BPNT Januari 2024 lengkap dengan info besaran dan cara cek penerima pakai KTP.

Baca Juga: Menelusuri Kelezatan 5 Rekomendasi Tempat Soto Terbaik di Jakarta, Dijamin Ketagihan

Penerima PKH dan BPNT Januari 2023 adalah masyarakat miskin yang resmi terdaftar di DTKS. Khusus untuk bansos PKH akan disalurkan kepada 7 kategori, yaitu Balita, Ibu Hamil, Lansia, Anak Sekolah, dan Disabilitas.

Jika penyaluran bansos PKH dan BPNT Januari 2023 berpatok pada skema sebelumnya, maka bansos kemungkinan akan cair 2 sampai 3 bulan dengan besaran yang sama.

Bansos PKH Januari 2024 akan menyalurkan bansos uang tunai mulai dari Rp150.000-Rp500.000 dan Rp225.000-Rp750.000.

Baca Juga: 7 Rumah Makan Enak dan Populer di Area Bogor, Tempatnya Lesehan dan Parkirannya Luas

Sementara, untuk BPNT Januari 2024 akan menyalurkan bansos dalam bentuk tunai mulai dari Rp400.000-Rp600.000.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x