Kapan Pencairan PKH 2024 Tahap 1? Intip Jadwal dan Status Penyaluran via cekbansos.kemensos.go.id

- 18 Januari 2024, 12:29 WIB
Informasi pencairan PKH tahap 4.
Informasi pencairan PKH tahap 4. /ANTARA/Asep Fathulrahman

KPM sendiri dapat mengecek status penyaluran PKH 2024 tahap 1 sekaligus memastikan nama Anda masih terdaftar sebagai penerima atau tidak dengan mengunjungi website cekbansos.kemensos.go.id.

Berikut cara cek status penyaluran dan nama penerima PKH 2024:

Baca Juga: Ingin Bawa Keluarga Besar untuk Berkuliner di Soreang? Ini 7 Tempat Makan Lezat yang Wajib Dikunjungi

1. Pertama akses website cekbansos.kemensos.go.id lewat browser internet di HP Anda.

2. Input alamat domisili Anda mulai dari
- provinsi
- kabupaten atau kota
- kecamatan
- desa.

3. Ketik nama lengkap dengan benar berdasarkan data di Kartu Tanda Penduduk (KTP).

Baca Juga: Bikin Ngiler! Ini 7 Rekomendasi Warung Bakso Enak di Indramayu yang Menggoyang Lidah Pengunjung

4. Masukkan 4 kode captcha yang ditampilkan, jika tidak jelas klik ikon captha agar mendapatkan kode baru.

5. Kik 'Cari Data'.

Selanjutnya jika data tercantum sebagai penerima Program Keluarga Harapan akan muncul keterangan nama, umur, status, jenis bansos yang didapatkan (ada tulisan 'Ya' di kolom PKH) dan periode penyaluran.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x