Update Info KLJ Tahap 2 2024: Bantuan Kartu Lansia Jakarta Rp300.000 Sudah Cair Hari Ini?

- 7 April 2024, 06:25 WIB
Update Info KLJ Tahap 2 2024
Update Info KLJ Tahap 2 2024 //Antara/Yusuf Nugroho/

Untuk bisa ditetapkan sebagai penerima KLJ, data lansia harus terlebih dahulu masuk dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial atau DTKS DKI Jakarta.

Besaran bantuan KLJ untuk tiap penerimanya yakni Rp300.000 per bulan, yang terkadang disalurkan dua bulan sekaligus.

Baca Juga: Tips Mudah Masak Rendang Agar Tidak Alot dan Sedap untuk Menu Lebaran 2024, Dijamin Menggugah Selera

Nama penerima KLJ dapat dicek secara online lewat laman siladu.jakarta.go.id dengan cara sebagai berikut:

1. Akses laman siladu.jakarta.go.id lewat mesin penelusuran Google.

2. Input NIK KTP lansia.

Baca Juga: Spesifikasi iPhone 16 Bocor, Seri Standar Kemungkinan Punya Teknologi Umpan Balik Haptik dan Tombol Aksi

3. Terkahir klik "Cek".

Selanjutnya sistem akan menampilkan notifikasi terkait data lansia yang dicek terdaftar sebagai penerima KLJ atau tidak.

Sekian update info KLJ tahap 2 2024, hati-hati jangan mudah termakan berita bohong terkait kabar pencairan Kartu Lansia Jakarta.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah