Jadwal Pencairan KLJ Tahap 2 2024 Paling Update, Benarkah Cair Awal Juni 2024?

- 31 Mei 2024, 08:25 WIB
Jadwal Pencairan KLJ Tahap 2 2024 Paling Update
Jadwal Pencairan KLJ Tahap 2 2024 Paling Update /Pikiran Rakyat Tangerang Kota/Dok. Bank DKI

Namun, berdasarkan informasi yang didapatkan PikiranRakyat-Depok.com, pihak Dinsos DKI Jakarta telah selesai melakukan proses verifikasi dan validasi penerima KLJ Tahap 2 2024.

Seperti diketahui, proses verifikasi dan validasi di lapangan tersebut dilakukan agar penerima KLJ Tahap 2 2024 benar-benar tepat sasaran.

Baca Juga: Maknyos! Inilah Top 7 Bakso Terenak di Cianjur, Yuk Catat Alamat dan Nomor Teleponnya di Sini

 

Jika proses tersebut telah selesai dilaksanakan, maka pencairan KLJ Tahap 2 2024 akan segera dilakukan.

Namun, masih ada satu proses lagi sebelum KLJ Tahap 2 2024 benar-benar cair, yaitu penetapan Surat Keputusan atau SK Gubernur.

Nah, hingga saat ini belum diketahui pasti kapan SK Gubernur akan resmi ditetapkan dan KLJ Tahap 2 2024 resmi dicairkan.

Namun, tak perlu khawatir, biasanya pencairan akan dilakukan segera setelah SK Gubernur ditetapkan dan kemungkinan besar KLJ Tahap 2 2024 akan cair awal Juni 2024.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah