Kapan Pencairan KLJ Tahap 2 2024? Ini Info Menurut Dinsos DKI Jakarta

- 8 Juni 2024, 21:10 WIB
Berikut ini merupakan informasi soal waktu pencairan KLJ tahap 2 2024, simak menurut Dinsos DKI Jakarta.
Berikut ini merupakan informasi soal waktu pencairan KLJ tahap 2 2024, simak menurut Dinsos DKI Jakarta. /Instagram.com/@kemensosri

PR DEPOK - Berikut ini akan dimuat informasi terbaru pencairan KLJ Tahap 2 2024 yang kerap dicari lansia Jakarta.

Menurut Dinas Sosial, bantuan sosial Kartu Lansia Jakarta Tahap 2 seharusnya cair pada Senin, 3 Juni 2024.

Namun, Dinsos DKI Jakarta Jakarta juga menyampaikan kalau pencairan ini tertunda karena Pemprov DKI Jakarta sedang menyelesaikan proses administrasi bantuan ini bersama dengan bansos PKD lainnya, seperti KAJ dan KPDJ.

Baca Juga: Keistimewaan Bulan Dzulhijjah, Berikut 3 Amalan Utama untuk Dilaksanakan

Dikutip dari umsu.ac.id, sesungguhnya verifikasi dan validasi telah dilakukan, namun pencairan masih menunggu proses administrasi.

Hingga akhirnya pada saat ini proses belum seutuhnya selesai dilaksanakan, sehingga wajar jika masyarakat terus bertanya terkait kapan pencairan KLJ Tahap 2 2024?

Akan tetapi diharapkan oleh masyarakat Jakarta, proses ini selesai sebelum akhir bulan Juni, sehingga KLJ Tahap 2 bisa cair pada bulan Juni 2024.

Baca Juga: Kabar Terbaru Pencairan KLJ Tahap 2 2024, Benarkah akan Cair Minggu Ini? Berikut Informasinya

Cara Cek Kartu Lansia Jakarta Online

Untuk lebih update terkait info menurut Dinsos DKI Jakarta yang biasanya sering beredar di media sosial, Anda harus cek Kartu Lansia Jakarta online, begini caranya:

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah