Perjalanan Karier Rina Gunawan, dari Penyanyi hingga Pengusaha Wedding Organizer

- 3 Maret 2021, 12:41 WIB
Rina Gunawan.
Rina Gunawan. /Instagram/rinagunawan74

Dan pada tahun sekira 2008 hingga 2009 dia kembali merilis album “Ta’aruf”.

Puncak kepopuleran Rina Gunawan adalah saat dirinya membawakan paket lagu “Simphony”.

Usai menjajaki industry musik, Rina kemudian terjun ke dunia presenter pada tahun 2002.

Dia memulai kariernya sebagai presenter dengan membawakan acara talkshow di salah satu stasiun televisi swasta.

Baca Juga: BKPM Sebut Izin Investasi Miras Sudah Ada Sejak 1931, Said Didu: Berhenti Bodohi Rakyat dengan Narasi Pabaliut

Acara talkshow pertama yang ia bawakan adalah “Campur-campur”.

Rina mengisi acara tersebut selama 3 tahun sejak tahun 2002 hingga tahun 2005.

Talk Show “Campur-campur” merupakan  sebuah acara yang mengundang bintang tamu hingga memberikan kuis pada penonton di rumah.

Lantaran melahirkan anak keduanya, Rina sempat cuti dalam acara tersebut dan digantikan untuk sementara waktu.

Baca Juga: Mengenal Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS), Informasi dan Mekanisme Pendaftaran

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x