Geram Dituding Positif Covid-19 usai Pulang dari Turki, Atta Halilintar: Alhamdulillah Negatif, Jangan Hoaks

- 7 Januari 2022, 15:04 WIB
Atta Halilintar geram dituding positif Covid-19 usai pulang liburan dari Turki.
Atta Halilintar geram dituding positif Covid-19 usai pulang liburan dari Turki. /Tangkap layar Instagram @attahalilintar

Ia menegaskan bahwa dirinya sekeluarga langsung menjalani karantina.

Baca Juga: Siap-siap Bansos Sembako 2022 Segera Cair, Ayo Cek Statusmu di Link Ini!

Bahkan, suami Aurel Hermansyah itu menyatakan diri siap jika harus dikarantina selama 12 hari.

"Tolong ya media2 jangan buat2 berita hoax. Sekarang saya karantina. Walau saya bingung jujur media ada yang beritakan karanatina 7 hari ada yang 10 hari. Tapi daripada salah2 kalau disuruh 12 hari juga gapapa biar aman semua," katanya.

Atta mengaku siap untuk selalu mengikuti peraturan yang berlaku di Indonesia demi keamanan keselamatan semuanya.

Baca Juga: Trio Timnas Besutan Shin Tae-yong Kembali Perkuat Arema FC Jelang Lawan Bhayangkara FC

"Pokoknya ikut peraturan:) Untuk sahabat online jangan mudah kepancing kata orang atau kata media ya," tuturnya di akhir pernyataan.

Unggahan Atta Halilintar.
Unggahan Atta Halilintar. Tangkap layar Instagram @attahalilintar

Seperti diketahui, publik belum lama ini dihebohkan dengan kabar Ashanty yang dinyatakan positif Covid-19 usai pulang dari Turki.

Sontak hal ini menjadi perbincangan hangat di tengah masyarakat mengingat kasus Omicron saat ini mulai banyak terjadi di Tanah Air.

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah