7 Rekomendasi Water Park Terpopuler di Depok, Menikmati Kegembiraan Rekreasi Air

9 Juni 2024, 12:20 WIB
6 rekomendasi Water Park di Depok, cocok untuk wisata keluarga. /Tangkapan Layar YouTube Andy Temboro

PR DEPOK – Waktu libur telah tiba maka saatnya manfaatkan waktu, untuk bersama dengan keluarga tercinta. Kegembiraan berwisata air kini kian populer, selain aktivitas berenang yang dapat dilakukan. Mencoba berbagai wahana yang disediakan Water Park menjadi, kesan kegembiraan bersama.

Water Park atau Waterboom dengan berbagai wahananya, membuat setiap anggota keluarga dapat menikmatinya. Kolam arus, kolam untuk anak, kolam perlombaan, seluncuran, bahkan tersedianya kolam air hangat menjadikan Water Park menjadi pilihan utama.

Selain rekreasi air biasanya di lokasi wisata tersebut, tersedia pula fasilitas untuk menikmati kuliner dan berfoto yang Instagramable. Berikut ini rekomendasi Water Park terpoluler di daerah Depok yang dapat dikunjungi.

7 Rekreasi Air di Depok

Baca Juga: Daftar 6 Mie Ayam Paling Nikmat di Kendari, Rasanya Dijamin Nampol Banget Slur

1. Putri Duyung Waterboom

- Alamat: Jalan Bungsan No. 50, Bedahan, Kecamatan Sawangan, Kota Depok.

- Jam Buka: Setiap hari mulai pukul 8.00 sampai dengan pukul 16.00 WIB.

2. Green Lake View Waterpark

Baca Juga: Samsung Galaxy A35 5G dan OPPO Reno11 5G di Juni 2024, Anda Lebih Suka yang Mana? Ini Perbandingannya

- Alamat: Jalan Rajabrana, Curug, Kecamatan Cimanggis, Kota Depok.

- Jam Buka: Setiap hari mulai pukul 8.00 sampai dengan pukul 17.00 WIB, kecuali hari Sabtu dan Minggu mulai pukul 7.00 sampai dengan pukul 18.00 WIB.

3. Kolam Renang Ceria

- Alamat: Jalan K.H.M. Usman No. 110, Kukusan, Kecamatan Beji, Kota Depok.

Baca Juga: Serangan Berlanjut, Petugas Medis Ungkap Kondisi Korban Kekejaman Israel

- Jam Buka: Setiap hari mulai pukul 7.00 sampai dengan pukul 17.00 WIB.

4. Kolam Renang Putri Duyung

- Alamat: Jalan Marc Marquez No. 93, Bedahan, Kecamatan Sawangan, Kota Depok.

- Jam Buka: Setiap hari mulai pukul 7.00 sampai dengan pukul 16.30 WIB.

Baca Juga: Wow Lezat Pol! 7 Kedai Mie Ayam Paling Enak di Batang, Cari Tahu Alamatnya di Sini

5. Taman Wisata Pasir Putih

- Alamat: Jalan Garuda Raya No. 1, Pasir Putih, Kecamatan Sawangan, Kota Depok.

- Jam Buka: Setiap hari Sabtu sampai Kamis mulai pukul 8.00 sampai dengan pukul 17.00 WIB.

6. Pondok Zidane

Baca Juga: Khawatir Kolesterol Naik Usai Idul Adha? Simak 13 Tanaman Berkhasiat Ini

- Alamat: Jalan Kekupu Blok Porek 1, Bedahan, Kecamatan Sawangan, Kota Depok.

- Jam Buka: Setiap hari mulai pukul 8.00 sampai dengan pukul 16.00 WIB.

7. Arina Waterpark

- Alamat: Pd. Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok.

Baca Juga: Rekomendasi 7 Bakso Paling Enak dan Lezat di Kota Kendari, Yuk Cek Info Lengkapnya di Sini!

- Jam Buka: Setiap hari mulai pukul 8.00 sampai dengan pukul 17.30 WIB.

Demikian rekomendasi Water Park yang berada di Depok, yang dapat dijadikan pilihan rekreasi air bersama keluarga terutama di hari labur.***

Editor: Dini Novianti Rahayu

Tags

Terkini

Terpopuler