Seblak Enak Terpedas di Bandung: Inilah 7 Tempat Terbaik untuk Menikmati Sensasi Pedasnya, Wajib Dikunjungi

12 Juni 2024, 09:50 WIB
7 tempat terbaik di Bandung. /Tangkapan Layar YouTube MGDALENAF

PR DEPOK - Siapa yang bisa menolak kelezatan seblak, terutama jika Anda adalah penggemar makanan pedas? Bandung, dengan kekayaan kuliner yang melimpah, menawarkan 7 tempat seblak terbaik dan untuk menikmati seblak dengan tingkat kepedasan tertinggi ini Anda wajib datang ke Bandung.

Jika Anda siap menghadapi tantangan pedas, berikut PikiranRakyat-Depok.com telah merangkumnya dari berbagai sumber ada 7 tempat terbaik di Bandung yang harus Anda kunjungi!Ini lokasinya.

7 Seblak Bandung yang Enak

1. Seblak Syahrini

Baca Juga: 5 Tempat Makan Lesehan di Klaten, Ada yang Legendaris dan Langganan Warga Lokal

Alamat: Jl. Pasundan No.120, Pungkur, Regol
Jam buka: Senin-Minggu, 11.00-21.00 WIB, Selasa, Tutup

Kelebihan: Menyajikan seblak dengan tingkat kepedasan yang tinggi dan beragam pilihan topping.

2. Seblak Sultan

Alamat: Jl. Sultan Agung No.10, Citarum, Bandung Wetan
Jam buka: Senin-Minggu, 11.00-18.00 WIB

Baca Juga: Viral di Medsos Pernikahan Sesama Jenis di Wonosobo, Benarkah? Cek Fakta Berikut

Kelebihan: Menyajikan seblak dengan porsi besar, harga terjangkau, dan sambal yang mantap. Tersedia berbagai pilihan topping.

3. Seblak JEBRED

Alamat: Jalan Buah Batu no. 163, Turangga, Lengkong
Jam buka: Senin-Minggu, 12.00-22.00 WIB, Jumat, 13.00-22.00 WIB

Kelebihan: Menyediakan seblak premium dengan kuah rempah-rempah pilihan dan beragam isian unik seperti kikil, tulang rawan, crispy tofu, dan lainnya. Fasilitas colokan dan free WiFi tersedia.

Baca Juga: Yuk Mampir! 5 Bakso Paling Enak di Bandar Lampung, Bakso Cuminya Mantul

4. Seblak Basah Deu' Tjenghar

Alamat: Jl. Purnawarman, Babakan Ciamis, Sumur Bandung
Jam buka: Senin-Minggu, 10.00-21.00 WIB

Kelebihan: Menyajikan seblak dengan banyak pilihan topping dan kuah yang berkuah. Tersedia layanan delivery order.

5. Warung Seblak dan Cilok Goang Ala Mendez

Baca Juga: 4 Hotel Terbaik di Kabupaten Sambas, Rasakan Kenyamanan dan Ketenangan yang Hakiki!

Alamat: Jl. Komodor Udara Supadio Husein Sastranegara No.64, Husen Sastranegara, Cicendo
Jam buka: Senin-Minggu, 10.00-21.00 WIB.

Kelebihan: Selain seblak, juga menyajikan hidangan khas Kota Tasikmalaya, Cilok Goang. Menyediakan berbagai varian seblak seperti seblak kwetiau dan seblak spaghetti.
6. Seblak Mang Aru

Alamat: Jl. Gagak No.9 A, Sadang Serang, Coblong
Jam buka: Senin-Minggu, 11.00-21.00 WIB.

Kelebihan: Menyajikan seblak dengan pilihan menu yang beragam dan kuah yang gurih. Tersedia juga minuman ringan.

Baca Juga: Inilah 6 Bakso Rekomendasi Warga Lokal di Trenggalek, Enaknya Kebangetan dan Harga Murah Meriah!

7. Seblak Bunda

Alamat: Jl. H. Kurdi II Gang 10 No. 4, Mohammad Toha
Jam buka: Senin-Sabtu, 09.00-18.00 WIB, Minggu, Tutup

Kelebihan: Menyajikan seblak dengan beragam pilihan topping dan rasa yang juara. ***

Editor: Dini Novianti Rahayu

Tags

Terkini

Terpopuler