5 Cara Mudah Memutihkan Gigi, Bisa Dilakukan Sendiri Tanpa Merogoh Kocek Mahal

- 6 Desember 2021, 13:55 WIB
Tips memutihkan gigi tanpa harus pergi ke dokter gigi.
Tips memutihkan gigi tanpa harus pergi ke dokter gigi. /Pixabay/geralt

Baca Juga: Bikin Jalanan Rusak, Anies Minta Panggil Kontraktor yang Mengerjakan Proyek Sumur Resapan

2. Menggunakan baking soda dan hidrogen peroksida

Menggunakan pasta yang terbuat dari baking soda dan hidrogen peroksida dikatakan dapat menghilangkan penumpukan plak dan bakteri pada gigi.

Caranya campurkan 1 sendok makan baking soda dengan dua sendok makan hidrogen peroksida untuk membuat pasta.

Bilas mulut anda secara menyeluruh dengan air setelah menyikat dengan pasta tersebut.

3. Menggunakan minyak kelapa

Minyak kelapa dikatakan dapat menghilangkan plak dan bakteri dari mulut, hal itu bisa juga membantu memutihkan gigi.

Baca Juga: Pertama Kali Dilatih Ralf Rangnick, Ronaldo Berikan Tanggapan Setelah Menang di Old Trafford

Caranya kumur 1 hingga 2 sendok teh minyak kelapa cair di mulut selama 10 hingga 30 menit.

4. Gunakan cuka sari apel

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: Healtline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah