Ampuh! Ini 3 Cara Mudah Hilangkan Noda Kopi dan Teh di Cangkir Kesayangan

- 10 Desember 2021, 07:00 WIB
Ilustrasi cara menghilangkan noda kopi dan teh di cangkir.
Ilustrasi cara menghilangkan noda kopi dan teh di cangkir. /Pixabay/congerdesign

Setelah itu, tambahkan air hangat secukupnya untuk menutupi noda dan biarkan campuran tersebut merata.

Diamkan cangkir berisi cairan sabun selama beberapa menit (butuh waktu lebih lama jika noda sudah membandel).

Langkah terakhir, gosok bagian noda dengan spons sampai bersih. Anda juga bisa memanfaatkan permukaan spons yang cukup kasar untuk menggosok noda tersebut.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Minggu Ini Libra, Scorpio, Sagitarius: Ada kekhawatiran Terkait Masalah Keuangan

2. Gosok dengan Baking Soda

Jika sabun cuci piring tidak mampu menyingkirkan noda teh dan kopi di cangkir kesayangan, coba gunakan cara lain yakni memakai baking soda atau soda kue.

Langkahnya, taburkan satu sendok teh baking soda di bagian cangkir yang bernoda dan tembakan sedikit air hangat agar terbentuk pasta.

Biarkan pasta tersebut selama beberapa menit kemudian gosok dengan spons basah.

Baca Juga: Mantan Ajudan Gus Dur Bagikan Kisah Horror di Istana Kepresidenan, Melihat Hantu Noni Belanda hingga Lewati...

Sifat baking soda yang lembut dan abrasif mampu membantu mengangkat noda kopi atau teh dari permukaan cangkir.

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: Better Homes and Gardens


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah