4 Makanan yang Mampu Menurunkan Asam Lambung, Mulai dari Pepaya hingga Oat

- 3 Januari 2022, 14:50 WIB
Ilustrasi pepaya.
Ilustrasi pepaya. /Unsplash/Bonvivant

PR DEPOK - Penyakit asam lambung terjadi saat asam lambung naik menuju esofagus atau kerongkongan.

Para penderita asam lambung tidak disarankan mengonsumsi buah dan sayuran sembarangan, karena dapat memicu naiknya asam lambung.

Oleh karena itu, penderita asam perlu mengetahui jenis makanan yang dapat dikonsumsi untuk menurunkan kadar asam lambung.

Baca Juga: Demi Keadilan, Ferdinand Hutahaean Minta Polda Jawa Barat Tahan Habib Bahar

Berikut lima makanan yang dapat menurunkan asam lambung menurut dr. Zaidul Akbar sebagaimana dikutip Pikiranrakyat-Depok.com.

1. Pepaya

Buah pepaya mengandung enzim (papain) yang dapat membantu meningkatkan pencernaan dan mengurangi heartbun.

Pepaya kaya akan anti-oksidan, nutrisi nabati, serat, kalium dan vitamin yang dapat membantu menjaga kesehatan tubuh.

Baca Juga: Siapkan Berkas dan Penuhi Persyaratan Berikut untuk Daftar Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) Online

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x