Virus Corona Masuk ke Indonesia, Berikut 3 Tips agar Tetap Tenang Hadapinya

- 6 Maret 2020, 06:10 WIB
TABUNG tes darah dengan label keterangan positif 2019-nCoV atau virus corona COVID-19.*
TABUNG tes darah dengan label keterangan positif 2019-nCoV atau virus corona COVID-19.* /REUTERS/

PIKIRAN RAKYAT - Indonesia menjadi negera kesekian mengkonfirmasi ditemukannya kasus warganya terinfeksi virus corona.

Kabar tersebut disampaikan langsung Presiden Joko Widodo pada Senin, 2 Maret 2020 kemarin di Istana Kepresidenan.

Diketahui wawrga Indonesia tersebut berasal dari Depok dan berjumlah dua orang. Berinisial MD (64) dan NT (31).

Baca Juga: Wali Kota Makassar: Izin Apotek Akan Dicabut Jika Naikkan Harga Masker

Dengan munculnya berita tersebut menggegerkan masyarakat hingga timbulnya kepanikan dan sebagian menyikapinya dengan cara memburu masker medis, pembersih tangan (hand sanitizier) hingga sembilan bahan pokok (sembako).

Berikut Pikiranrakyat-depok.com berikan cara agar tetap tenang dalam menghadapi isu wabah virus corona dari Psikoterapis Liz Ritchie Ph D dalam situs St Andrew's Healthcare:

Miliki Perspektif Realistis

Baca Juga: Anggap Virus Corona Masuk KLB, Sekda Depok Nilai Wali Kota Harusnya Keluarkan Surat Keputusan

Virus corona memang kita ketahui berbahaya. Maka dari itu penting untuk terus menggali informasi terkait virus tersebut.

Namun harus berpacu pada informasi yang faktual dan valid dari pihak yang berwenang, seperti halnya dari World Health Organization (WHO).

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah