Mitos Umum Pertanyaan Penghilang dan Obat Virus Corona

- 2 April 2020, 10:48 WIB
ILUSTRASI virus corona.*
ILUSTRASI virus corona.* /PIXABAY/

Dapatkah Virus Corona Ditransmisikan di Daerah Beriklim Panas dan Lembab?

Baca Juga: Soal Pembebasan Narapidana, Koruptor dan Terorisme Tidak akan Dibebaskan

Bukti bahwa saat ini virus corona telah menulari orang-orang di semua daerah, termasuk daerah bercuaca panas dan lembab, dan langkah-langkah perlindungan perlu diadopsi di setiap daerah yang melaporkan virus corona, terlepas dari pengaruh iklim.

Tidak ada alasan untuk percaya bahwa cuaca dingin dapat membunuh virus corona atau penyakit lain, sebab suhu normal tubuh manusia tetap sekitar 36,5 hingga 37 Celcius, terlepas dari suhu eksternal atau cuaca.

Mandi air panas juga tidak akan mencegah Anda untuk terhindar dari virus corona apalagi mandi dengan air yang sangat panas malah akan 'membakar' Anda.

Baca Juga: Tak Perlu Khawatir Tertular, Berikut Protokol Penguburan Jenazah Virus Corona

Bisakah Virus Corona Ditularkan Melalui Gigitan Nyamuk?

Belum ada informasi atau bukti yang menunjukkan bahwa virus corona dapat ditularkan oleh nyamuk.

Virus corona adalah virus yang menyerang pernapasan penyebaran utamanya adalah dari orang yang bersin, batuk atau tetesan air liur yang keluar dari orang sudah terinfeksi.

Baca Juga: Viral, Pocong Pencegah Virus Corona Purworejo Debut di Korea Selatan

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: Independent


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x