Waspada Penipuan Berkedok Lowongan Kerja, Kenali Ciri-cirinya agar Dapat Terhindar

- 16 Maret 2022, 14:34 WIB
Ilustrasi. Berikut ini dirangkum ciri-ciri penipuan berkedok lowongan kerja, kenali modusnya agar dapat terhindar.
Ilustrasi. Berikut ini dirangkum ciri-ciri penipuan berkedok lowongan kerja, kenali modusnya agar dapat terhindar. /Pixabay/ geralt.

3. Melakukan telepon langsung dan menyampaikan jika telah mengirimkan balasan dan minta untuk segera ditindaklanjuti.

4. Menawarkan gaji tinggi, padahal level yang ditawarkan hanya sebagai staf biasa.

Baca Juga: David de Gea Ungkap 'Masalah' Usai Manchester United Tersingkir dari Liga Champions di Old Trafford

5. Mencantumkan foto karyawan atau segala hal yang terkait, untuk meyakinkan korbannya.

6. Meminta untuk mengirimkan sejumlah uang dengan dalih biaya administrasi atau keperluan lainnya.

Itulah tadi beberapa ciri-ciri penipuan dengan modus lowongan kerja, semoga bermanfaat. ***

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Instagram @kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah