Inilah Tanda-Tanda Serangan Jantung pada Wanita yang Jangan Dianggap Sepele

- 6 Juni 2022, 20:07 WIB
Ilustrasi - Kenali dan ketahui berikut penjelasan tanda-tanda serangan jantung pada wanita. Salah satunya merasakan sakit kepala atau pusing.
Ilustrasi - Kenali dan ketahui berikut penjelasan tanda-tanda serangan jantung pada wanita. Salah satunya merasakan sakit kepala atau pusing. /Pixabay/Pexels.

PR DEPOK – Serangan jantung bisa menyerang siapa saja tanpa memandang umur dan jenis kelamin.

Begitupun dengan wanita, serangan jantung bisa menyerang kapan saja. Untuk itu, simak dengan seksama tanda-tanda penyakit yang menyerang organ tubuh ini.

Biasanya, nyeri dada menjadi gejala atau tanda utama seorang wanita terkena serangan jantung.

Rasa nyeri ini biasanya digambarkan sebagai tekanan atau sesak, seperti halnya berat pada bagian dada.

Baca Juga: PPDB Jawa Barat 2022 SMA-SMK Telah Dibuka, Ini Syarat dan Cara Daftar Lewat ppdb.disdik.jabarprov.go.id

Dalam beberapa kasus mungkin hanya ada gejala lain dan sangat sedikit yang merasakan nyeri pada dada.

Menurut sebuah penelitian, wanita sangat memungkinkan mengalami gejala serangan jantung non tradisional dibandingkan pria.

Dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Healthline, berikut ini tanda-tanda serangan jantung pada wanita.

 

1. Kelelahan yang tidak biasa atau ekstrem, yang mungkin berkembang beberapa hari sebelum gejala

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah