Hal yang Bisa Picu Serangan Jantung, Nomor 3 Sering Disepelekan

- 27 April 2022, 03:45 WIB
Pemicu Serangan Jantung
Pemicu Serangan Jantung /Unsplash//

PR DEPOK - Penyakit serangan jantung bisa dipicu oleh banyak hal mulai dari riwayat kesehatan keluarga hingga pilihan gaya hidup seseorang.

Beberapa hal utama yang bisa picu serangan jantung adalah merokok, kelebihan berat badan, tidak cukup berolahraga, diabetes tipe 2, hingga mengkonsumsi makanan yang tidak menyehatkan jantung.

Selain itu, perilaku atau sikap sehari-hari yang kerap disepelekan oleh sebagian orang ternyata juga bisa picu serangan jantung.

Baca Juga: Cara Daftar DTKS Kemensos Melalui Kantor Kelurahan, Cukup dengan 2 Syarat Bisa Dapat BLT dan BPNT 2022

Dilansir PikiranRakyat-Depok-com dari The Healthy, berikut 6 hal yang bisa picu serangan jantung, nomor 3 kerap disepelekan.

1. Sering marah karena hal-hal kecil

Emosi berapi-api dapat meningkatkan risiko serangan jantung, menurut penelitian yang diterbitkan pada tahun 2015 di European Heart Journal .

Para peneliti di University of Australia menanyai 313 pasien yang diduga terkena serangan jantung tentang tingkat kemarahan mereka sebelum timbulnya gejala.

Baca Juga: Kabar Baik, Vaksin Booster atau Dosis Ketiga Bisa Gunakan Vaksin Sinovac

Mereka menemukan bahwa pasien 8,5 kali lebih mungkin mengalami serangan jantung dalam dua jam setelah ledakan kemarahan yang intens.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x