Khutbah Jumat Singkat Tema Tahun Baru Islam 1 Muharram 1444 H: Berhijrah untuk Lebih Baik

- 29 Juli 2022, 08:26 WIB
Simak khutbah Jumat menyambut 1 Muharram 1444 H.
Simak khutbah Jumat menyambut 1 Muharram 1444 H. /Pixabay/jpeter2

Adapun juga dalam firman Allah SWT:

"Barangsiapa berhijrah di jalan Allah, niscaya mereka mendapati di muka bumi ini tempat hijrah yang luas dan rezeki yang banyak. Barangsiapa keluar dari rumahnya dengan maksud berhijrah kepada Allah dan Rasul-Nya, kemudian kematian menimpanya (sebelum sampai ke tempat yang dituju), maka sungguh telah tetap pahalanya di sisi Allah. Dan adalah Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang." (QS. An Nisa : 100)

Oleh karena itu, dalam momen akhir tahun hijriyah ini, marilah kita bersama-sama merenungi amal-amal perbuatan kita, supaya kita bisa menyadari kekurangan-kekurangan kita, sehingga kita bisa memperbaiki untuk masa depan kita yang lebih baik.

Itulah contoh khutbah Jumat singkat bertema Tahun Baru Islam 1 Muharram 1444 H tentang berhijrah ke arah yang lebih baik.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: MUI Lampung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x