Pasangan Kamu Sering Lontarkan Ini? Kamu Mungkin Jadi Korban Gaslighting

- 23 Januari 2023, 14:08 WIB
Ilustrasi pasangan. Simak soal Gaslighting dari pasangan.
Ilustrasi pasangan. Simak soal Gaslighting dari pasangan. /Pixabay/CHENA

Baca Juga: Tiga Zodiak yang Mungkin Terlibat dalam Cinta Segitiga, Salah Satunya Memiliki Reputasi Sebagai Playboy

Korban gaslighting akan merasa dirinya selalu salah dan menjadi pemicu suatu masalah yang terjadi dalam hubungan.

Berikut ini tanda-tanda pasangan kamu melakukan gaslighting untuk menyulut emosi kamu:

Selalu berbohong pada pasangan atau kamu

Tidak sedikit pasangan yang berbohong, dan ini menjadi bukti bahwa dia telah menyulut kamu.

Baca Juga: Sudah Memenuhi Syarat? Segera Daftar Bansos 2023 Lewat Aplikasi Resmi Ini

Menurut penulis senior di Practical Psychology, Alyssa Roberts, berbohong menjadi salah satu tanda bahwa pasangan kamu melakukan gaslighting dan menyindir.

Biasanya, pasangan kamu akan berbohong ketika tengah berhadapan dengan fakta.

"Mereka mungkin juga memutarbalikkan informasi agar sesuai dengan narasi mereka sendiri dan mungkin mencoba membelokkan kesalahan atau tanggung jawab kepada Anda,” kata Roberts.

Ketiga pasangan kamu terus berbohong, mereka mungkin tengah merusaha melakukan ‘kekerasan’ dan ‘menghancurkan’ kamu sedikit demi sedikit.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah