5 Cara Mengatasi Sakit Telinga karena Flu, Pijat Daerah Ini

- 9 Maret 2023, 19:56 WIB
Berikut lima cara mengatasi sakit telinga karena flu atau pilek, salah satunya dengan memijat daerah ini.*
Berikut lima cara mengatasi sakit telinga karena flu atau pilek, salah satunya dengan memijat daerah ini.* /Pixabay/Mojca

PR DEPOK - Belum lama ini, Kiky Saputri menceritakan mertuanya mengalami tuli mendadak karena flu menurut rumah sakit di Singapura.

 

Dari pengalaman mertua Kiky Saputri yang diceritakannya di akun Twitter pribadinya, menyadarkan kita bahwa flu atau pilek adalah penyakit yang tidak boleh dianggap sepele.

Hal itu karena flu selain dapat membuat batuk, hidung mampet, dan nyeri badan, hingga kepala, juga dapat memicu sakit telinga.

Virus flu atau pilek dapat menimbulkan peradangan pada gendang telinga. Alhasil, telinga menjadi tidak nyaman sepanjang sakit.

Baca Juga: Kumpulan 15 Link Hari Nyepi 2023, Desain Terbaru Cocok untuk Diunggah di Media Sosial

Dilansir oleh PikiranRakyat.Depok.com dari PikiranRakyat.com, berikut cara mengobati sakit telinga akibat flu atau pilek di rumah:

1. Kompres dengan air hangat

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x