8 Cara agar Kuat Menjalankan Ibadah Puasa di Bulan Ramadhan 2023

- 14 Maret 2023, 13:50 WIB
Ilustrasi puasa Ramadhan 2023.
Ilustrasi puasa Ramadhan 2023. /Pixabay.com/@Mohamed_hassan

PR DEPOK - Dalam menyambut datangnya Bulan Suci Ramadhan 2023, alangkah baiknya kita mempersiapkan diri sebaik mungkin untuk melaksanakan berbagai macam ibadah.

Namun, biasanya puasa Ramadhan membuat orang-orang menjadi bermalas-malasan, akibat lemas.

Untuk tetap berstamina atau kuat dalam menjalankan ibadah puasa, perlu kalian ketahui berbagai caranya. Dalam artikel ini, tim PikiranRakyat-Depok.com, sudah merangkum 8 cara agar kuat menjalankan ibadah puasa Ramadhan 2023.

Baca Juga: Kumpulan Link Twibbon Ramadhan 2023 dengan Desain Terbaru untuk Diunggah di Media Sosial

1. Memiliki Komunitas atau Teman

Kalian harus memastikan bahwa orang-orang di sekitar kalian juga mendukung. Dengan kata lain, kalian sama-sama berpuasa.

Memiliki komunitas atau teman, tentu dapat menjadikan puasa terasa lebih mudah, sebab kita menjadi tidak hanya berfokus pada perasaan lapar, haus, ataupun nafsu lainnya.

Akan lebih baik lagi, apabila kita mengikuti komunitas agama, yang semakin memaksimalkan ibadah kita di Bulan Ramadhan.

Baca Juga: Spoiler One Piece Chapter 1078: Ngeri! Ambisi York Sang Pengkhianat Ingin Jadi Vegapunk dan Tenryuubito

2. Sahur di Akhir-akhir Waktu

Hal ini juga disunahkan oleh nabi, dimana kita mengkonsumsi makanan sahur mendekati waktu akhir atau menjelang azan subuh.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x