Resep Bumbu Opor Ayam untuk Lebaran Idul Fitri dan Cara Memasaknya

- 19 April 2023, 20:47 WIB
Berikut ini merupakan resep bumbu dan cara membuat opor ayam yang bisa dihidangkan untuk Lebaran Idul Fitri 2023.
Berikut ini merupakan resep bumbu dan cara membuat opor ayam yang bisa dihidangkan untuk Lebaran Idul Fitri 2023. /YouTube Chef Devina Hermawan/

- 5 cm lengkuas, geprek

- Garam, gula secukupnya

Baca Juga: Mudik Lebaran 2023: Kementerian PUPR Sediakan Sarana Air Bersih, Berikut Lokasi dan Fasilitas yang Ditawarkan

Cara Membuat:

1. Lumuri daging ayam dengan jeruk nipis dan garam, lalu diamkan selama 15 menit.

2. Tumis bumbu yang sudah dihaluskan dengan sedikit minyak sampai wangi dan tanak.

3. Setelah itu masukkan bumbu lain seperti serai, daun salam, daun jeruk, jahe, dan lengkuas.

Baca Juga: Cek Lokasi Sholat Idul Fitri 2023 Muhammadiyah di Banyuwangi, Berikut Link Twibbon Ucapan Minal Aidzin

4. Kemudian masukkan ayam dan aduk rata hingga daging berubah warna.

5. Masukkan air hingga ayam terendam, lalu tutup panci.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah