5 Referensi Warung Nasi Goreng di Pasuruan, Berikut Alamatnya

- 9 Juli 2023, 15:10 WIB
Berikut tersedia 5 referensi nasi goreng di Pasuruan, Jawa Timur. Intip dan catat lokasi dan jam bukanya.*
Berikut tersedia 5 referensi nasi goreng di Pasuruan, Jawa Timur. Intip dan catat lokasi dan jam bukanya.* /Facebook PrimeBiz Hotel Surabaya/

PR DEPOK - Artikel ini mereferensikan warung nasi goreng di Pasuruan yang dilengkapi dengan lokasi dan jam bukanya.

Bagi Anda yang sedang berburu nasi goreng sebagai menu makan malam, kunjungi 5 referensi warung nasi goreng di Pasuruan.

5 referensi warung nasi goreng di Pasuruan ini menyuguhkan rasa yang enak gurih karena diracik dengan bumbu yang khas.

Berikut PikiranRakyat-Depok.com sudah merangkum 5 referensi nasi goreng di Pasuruan. Intip dan catat lokasinya di bawah ini.

Baca Juga: Tidak Terima Ditampar Bodyguard Pebasket Victor Wembanyama, Britney Spears Lapor ke Polisi

1. Depot Nasi Goreng 87

Alamat: Jalan K.H. Hasyim Ashari No.11, Sekargadung, Kecamatan Bugul Kidul, Kota Pasuruan, Jawa Timur

Jam buka: 16.00–00.00 WIB

2. Nasi Goreng & Mie Panik

Alamat: Jalan Salak Raya Bugul Permai Sebelum masuk pintu perumahan belok kiri, Bugul Kidul, Kecamatan Bugul Kidul, Kota Pasuruan, Jawa Timur

Jam buka: 17.00–22.00 WIB, Minggu tutup

Baca Juga: Kepala IAEA: Pelepasan Air Radioaktif yang Dilakukan Jepang adalah Sesuatu yang Benar-Benar Logis

3. Nasi Goreng Setan

Alamat: Jalan Diponegoro RT 02 RW 10, Kebonsari, Panggungrejo, Kebonsari, Kecamatan Panggungrejo, Kota Pasuruan, Jawa Timur

Jam buka: 17.00–01.00 WIB, Senin tutup

4. Nasi Goreng Kangen dan Mie Kangen

Alamat: Kebun Kuliner, Alamat: Jalan Sultan Agung, Purutrejo, Purworejo, Kota Pasuruan, Jawa Timur

Jam buka: 16.00–21.00 WIB; Sabtu–Minggu 11.00–21.00 WIB

Baca Juga: Bawa Inggris Juara Euro U-21, Ini Profil James Trafford, Kiper Muda Jebolan Man City

5. Nasi Goreng Pesona Candi 4

Alamat: Jalan KH. Samanhudi Perumahan Pesona Candi IV Blok AF No.30, Sekar Gadung, Bugul Kidul, Sekargadung, Kecamatan Bugul Kidul, Kota Pasuruan, Jawa Timur

Jam buka: 16.00–23.00 WIB

Demikian 5 referensi nasi goreng di Pasuruan yang bisa Anda coba bersama keluarga.***

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah