Lezat! Ini Rekomendasi 8 Mie Ayam di Bojonegoro, Berikut Lokasi dan Jadwal Bukanya

- 8 Agustus 2023, 10:07 WIB
Berikut ini merupakan rekomendasi mie ayam yang ada di Bojonegoro, beserta lokasi dan jadwal bukanya.
Berikut ini merupakan rekomendasi mie ayam yang ada di Bojonegoro, beserta lokasi dan jadwal bukanya. /Tangkapan Layar YouTube Anak Kuliner

PR DEPOK – Mie ayam sering dijadikan menu camilan yang dinikmati saat waktu luang, apalagi ketika cuaca dingin atau sedang hujan.

Mie ayam biasanya disantap saat siang dan sore hari, tetapi tidak ada salahnya jika kamu menikmatinya di pagi atau malam hari. Wilayah Bojonegoro dapat dijadikan tempat untuk menyantap mie ayam.

Bagi kamu yang sedang berada di Bojonegoro, PikiranRakyat-Depok.com sudah merangkum rekomendasi 8 mie ayam di Bojonegoro yang lezat. Simak lokasi dan jadwal bukanya.

Baca Juga: The Best! Berikut 7 Warung Bakso Terfavorit di Sampang, Jatim Lengkap dengan Alamatnya

1. Mie Ayam Bakso "Yudhi Solo" Bojonegoro

Alamat: Jalan Teuku Umar No.35, Kadipaten, Kecamatan Bojonegoro, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur

Jam buka: 09.00–21.00 WIB

2. Mie Ayam Marem
Alamat: Jalan Jaksa Agung Suprapto No.65, Karang Pacar, Banjarjo, Kecamatan Bojonegoro, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur

Jam buka: 10.00–17.00 WIB, Minggu tutup

Baca Juga: 8 Rekomendasi Gudeg di Cilacap yang Paling Enak dan Populer, Catat Alamatnya

3. Mie Ayam Gondrong
Alamat: Jalan Basuki Rahmat No.114, Kadipaten, Mojokampung, Kecamatan Bojonegoro, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur

Jam buka: 11.00–20.00 WIB

4. Mie Ayam Pak No Keceng
Alamat: Jalan Panglima Polim, Sekartoyo, Pacul, Kecamatan Bojonegoro, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur

Jam buka: 10.00–19.30 WIB

Baca Juga: Spesial Promo 8.8: Cek Daftar Restoran yang Gelar Diskon Hari Ini 8 Agustus!

5. Mie Ayam
Alamat: Jalan Lettu Suwolo, Ngrowo, Kecamatan Bojonegoro, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur

Jam buka: 13.03–22.25 WIB

6. Warung Mbak Menik
Alamat: Jalan Kyai Mojo No.27, Ngrowo, Kecamatan Bojonegoro, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur

Jam buka: 10.00–16.00 WIB

Baca Juga: 5 Soto yang Bisa Bikin Nagih di Pasuruan, Ratingnya Bagus

7. Bakso & Mie Ayam Pita Pitu E
Alamat: Jalan Masjid U No.4, Banjarejo, Banjarjo, Kecamatan Bojonegoro, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur

Jam buka: 11.00–21.00 WIB, Jumat 13.00–21.00 WIB

8. Gizi Post Mie Ayam
Alamat: Jalan DR. Sutomo No.7, Sumbang, Kecamatan Bojonegoro, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur

08.00–21.00 WIB

Demikian rekomendasi 8 mie ayam di Bojonegoro yang lezat.***

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah