Ini Rahasia Tersembunyi dari 7 Kode Aneh di Botol Plastik! Fakta Mengejutkan tentang AQUA dan Le Minerale

- 31 Agustus 2023, 21:48 WIB
Ternyata ini arti tersembunyi dari 7 kode yang tertera di botol plastik. Bagaimana dengan AQUA dan Le Minerale?
Ternyata ini arti tersembunyi dari 7 kode yang tertera di botol plastik. Bagaimana dengan AQUA dan Le Minerale? /Kolase Instagram @sehataqua via @maybankmarathon dan @le_mineraleid.

4. LDPE/ PE-LD - Kode 4

Kode 4 menandakan bahan Low Density Polyethylene. Plastik ini elastis, tahan lama, dan bisa digunakan berulang kali. Meskipun demikian, direkomendasikan untuk mendaur ulang agar tidak mengotori lingkungan.

Kantong plastik, bungkus makanan, dan tas sampah adalah beberapa contoh penggunaan plastik ini.

5. PP - Kode 5

Baca Juga: Daftar 4 Tempat Soto Enak yang Minimalis di Lampung Utara, Catat Alamat dan Jam Bukanya

Kode 5 menandakan penggunaan bahan Polypropylene. Plastik ini kuat dan aman untuk suhu tinggi, tapi sulit didaur ulang. Sebaiknya kita mengurangi penggunaannya.

Tempat makanan/minuman, sedotan plastik, dan berbagai produk rumah tangga menggunakan plastik jenis ini.

6. PS - Kode 6

Kode 6 menunjukkan penggunaan Polystyrene. Plastik ini ringan dan terjangkau, tapi berpotensi mengeluarkan zat karsinogen saat digunakan dengan makanan/ minuman panas.

Baca Juga: Makin Mesra, Intip 7 Pasangan Artis yang Cinlok di Lokasi Syuting

Plastik ini digunakan dalam foam packaging dan tempat makanan/minum Styrofoam.

7. Other/ O - Kode 7

Segitiga dengan angka 7 dan tulisan Other/ O menandakan penggunaan bahan selain enam yang disebutkan di atas. Plastik ini mengandung BPA yang berbahaya bagi kesehatan dan lingkungan.

Sayangnya, plastik ini masih ditemukan dalam beberapa produk seperti botol minum bayi dan botol olahraga.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah