9 Makanan Khas Bandung yang Paling Legendaris, Sudah Pernah Coba?

- 22 September 2023, 19:28 WIB
Berikut ini merupakan 9 makanan khas Bandung yang terkenal dan paling legendaris, wajib untuk dicoba.
Berikut ini merupakan 9 makanan khas Bandung yang terkenal dan paling legendaris, wajib untuk dicoba. /bandung.go.id/

Baca Juga: AMI Awards 2023 Siap Digelar, Intip Daftar Nominasi Tahun Ini

5. Ali Agrem

Makanan ini merupakan salah satu yang paling legendaris di Sunda. Ali agrem merupakan kue berbentuk seperti cincin yang dalam bahasa Sundanya disebut ali.

Kue ini berbahan tepung beras yang dicampur dengan gula merah lalu digoreng.

6. Putri Noong

Putri Noong dalam bahasa Sunda berarti putri yang sedang mengintip. Nama tersebut terinspirasi dari bentuk kuenya yang bulat dan di bagian tengahnya terdapat pisang yang terlihat seperti mata putri, seolah-olah sedang mengintip.

Putri Noong merupakan makanan khas Bandung yang berwarna menarik. Ada warna hijau, merah muda, bahkan kombinasi kedua warna tersebut.

Bahan utama kuliner ini yaitu pisang yang dibalut parutan singkong dan ditaburi kelapa parut. Cita rasanya manis dan tekstur yang agak kenyal serta lembut.

Baca Juga: 7 Tips Cegah Kebakaran Rumah, Apa Saja?

7. Opak

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah