5 Tempat Wisata Museum di Bandung, yang Bisa Dikunjungi saat Libur Weekend

- 14 Oktober 2023, 07:57 WIB
Berikut ini adalah 5 tempat wisata museum di Bandung yang bisa dikunjungi saat libur di hari weekend.*
Berikut ini adalah 5 tempat wisata museum di Bandung yang bisa dikunjungi saat libur di hari weekend.* /Pikiran Rakyat/Cut Lestari Nur Aziza/

 

2. Rumah Bersejarah Inggit Garnasih

Rumah ini terletak di jalan Ciatel No.8, Bandung, rumah ini menjadi bangunan cagar budaya sesuai undang-undang RI No.5 Tahun 1992 tentang Benda Cagar Budaya.

Baca Juga: Login cekbansos.kemensos.go.id, Cek Bansos PKH Tahap 4 Cair Oktober 2023 untuk Ibu Hamil Rp750.000

3. Museum Konferensi Asia Afrika

Museum ini terletak di Jl. Asia Afrika No. 65, Braga, Kota Bandung, Jawa Barat. Di dalamnya ada banyak benda patung yang bersejarah.

4. Museum Pos Indonesia

Museum Pos Indonesia terletak di jl. Cilaki No.73 Bandung. Di dalamnya ada banyak benda klasik seperti sepeda ontel yang dipakai untuk mengirim surat, lalu sepeda motor, tempat surat, dan patung bersejarah lainnya.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah