Rekomendasi 5 Bakso Paling Gurih di Palimanan Lengkap dengan Alamat dan Harga

- 24 Oktober 2023, 06:19 WIB
5 tempat bakso di Palimanan yang gurih pol. Cek alamatnya.
5 tempat bakso di Palimanan yang gurih pol. Cek alamatnya. /Instagram @magelang_eat

https://maps.app.goo.gl/BcGoaMUTai5miuQP8

Baca Juga: 5 Warung Mie Ayam Ternikmat di Cilacap, Komposisi Dagingnya Melimpah

  1. Baso Kliwon Palimanan

Berlokasi di Jl. Ki Ageng Tepak Blok Duku Mulia, Semplo, Kec. Palimanan, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat 45161, memiliki jam buka 07.00 WIB-21.00 WIB. Seporsi harga bakso Rp23 ribu, bila ingin paket dengan minuman seharga Rp33 ribu. Bila ingin mengunjunginya bisa gunakan link Google Maps di bawah ini.

https://maps.app.goo.gl/aULoHTGzeJXG7GLdA

Baca Juga: Wenake Pol! Ini 7 Warung Nasi Goreng Paling Gurih dan Favorit di Semarang, Berikut Alamatnya

  1. Bakso Mutiara Sari(ADB)

Berlokasi di Jl. Pasar Minggu Kelurahan, Palimanan Tim., Kec. Palimanan, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat 45161, memiliki jam buka 08.00 WIB-21.00 WIB. Harga seporsi untuk bakso yaitu Rp20 ribu, bila ingin mengunjunginya bisa gunakan link Google Maps di bawah ini.

https://maps.app.goo.gl/LJipYgs44aa12C1z7

Baca Juga: Yuk Mampir ke 5 Warung Ayam Goreng Terenak Rating Tinggi di Balikpapan

  1. Bakso & Mie Ayam Pak Gendon

Berlokasi di Jl. Raya Cirebon - Bandung, Palimanan Tim., Kec. Palimanan, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat 45161, memiliki jam buka 08.00 WIB-21.00 WIB. Harga semangkuk bakso Rp16 ribu, bila terlalu besar Anda bisa memesan setengah porsi seharga Rp11 ribu. Bila ingin mengunjunginya bisa gunakan link Google Maps di bawah ini.

https://maps.app.goo.gl/RuW1SU43F5SxAtCK6

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah