4 Kondisi yang Mirip dengan Gejala Depresi, Salah Satunya Penderita Hipotiroidisme

- 27 November 2023, 19:16 WIB
Inilah 4 kondisi yang mirip dengan gejala depresi.
Inilah 4 kondisi yang mirip dengan gejala depresi. /Pixabay/María Prieto

PR DEPOK - Sebagian orang di dunia ini pasti memiliki perasaan yang berbeda dari orang kebanyakan salah satunya depresi.

 

Gejala depresi yang sering ditemui adalah sulit konsentrasi karena stress, memiliki perasaan yang buruk, merasa lelah, dan kehilangan minat pada hal yang disukai. Banyak orang yang menganggap bahwa kondisi tersebut adalah depresi, padahal kenyataannya ada beberapa penyakit yang memiliki gejala yang mirip.

Sebagaimana yang dirangkum PikiranRakyat-Depok.com dari Your Tango, berikut 4 kondisi yang mirip dengan gejala depresi.

1. Gangguan Bipolar

Baca Juga: 4 Siomay yang Enaknya Kebangetan di Kota Magelang

Seseorang yang memiliki gangguan bipolar memiliki gejala yang sama dengan depresi. Gejala depresi lainnya yang sering ditemukan adalah merasa putus asa dan berpikiran ingin bunuh diri begitu juga dengan seorang bipolar.

Sehingga orang yang memiliki gejala ini tidak akan sadar atau tidak mengetahui bahwa dirinya mengidap gangguan bipolar.

2. Hipotiroidisme

Hipotiroidisme salah satu penyakit yang memiliki gejala yang sama dengan depresi, kondisi ini dimana kelenjar tiroid melepaskan hormon dalam jumlah yang cukup agar otak dan tubuh berfungsi.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: Your Tango


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x