Nyesel Gak Nyobain! 5 Bakso di Muntilan dengan Harga yang Pas untuk Mahasiswa

- 18 Desember 2023, 21:55 WIB
5 rekomendasi tempat makan bakso di Muntilan.
5 rekomendasi tempat makan bakso di Muntilan. /Instagram/@idola_bakso

PR DEPOK – Muntilan merupakan salah satu kecamatan yang berada di Kabupaten Magelang, di mana bakso menjadi salah satu hidangan kuah favorit masyarakatnya. Hal ini ditunjukan dengan banyak warung dan restoran yang menawarkan bakso.

Bakso bukan hanya menjadi makanan favorit masyarakat Muntilan, namun juga seluruh masyarakat Indonesia. Hidangan tersebut menjadi favorit banyak masyarakat karena memiliki rasa yang gurih dan nikmat.

Bagi Anda pecinta bakso, kali ini PikiranRakyat-Depok.com ingin mengajak Anda untuk menikmati bakso di Muntilan yang rasanya bikin mangkok nambah terus.

Mie Ayam & Bakso Checker 99

Baca Juga: 8 Rekomendasi Mie Pangsit di Jakarta Pusat yang Paling Menggiurkan, Enak Banget!

Alamat: Jl. Magelang - Yogyakarta No.16, Tejowarno, Tamanagung, Kec. Muntilan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Tempat ini buka setiap hari selama 24 jam dan menawarkan bakso dengan rasa yang nendang. Untuk harga jangan khawatir, masih terjangkau dan gak bikin kantong bolong.

Bakso Marem Pak Man

Alamat: Jl. K.H. Dalhar, Nlepen, Gunungpring, Kec. Muntilan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Baca Juga: 5 Nasi Goreng yang Enak-Enak di Kota Singkawang, Dijamin Suka!

Buka setiap hari dari jam 11.00 sampai 21.00, harga mie ayam di sini murah yaitu Rp11.000 dengan porsi yang banyak dan bikin Anda puas. Tempat makan lesehan membuat Anda lebih santai dan bisa selonjoran.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah