Rekomendasi 6 Warung Bebek Bumbu Hitam Terenak di Sidoarjo, Si Hitam yang Gurih dan Bikin Nagih

- 8 Januari 2024, 19:42 WIB
6 rekomendasi tempat makan bebek bumbu hitam di Sidoarjo.
6 rekomendasi tempat makan bebek bumbu hitam di Sidoarjo. /Freepik/Racool_studio

PR DEPOK - Rekomendasi ini cocok untuk kamu yang sedang mencari warung bebek bumbu hitam yang enak di Sidoarjo. Jangan lupa catat alamat dan jam buka warung bebek bumbu hitam yang ingin kamu kunjungi.

Si hitam yang gurih dan bikin nagih ini disukai banyak kalangan sebagai makanan enak dengan harga yang terjangkau. Cita rasa rempah pada bumbu hitam yang khas menjadi daya tarik bagi kuliner bebek bumbu hitam.

Berikut ini rekomendasi 6 warung bebek bumbu hitam terenak di Sidoarjo yang bisa kamu kunjungi.

1. Spesial Nasi Bebek Ireng Mas Adi

Baca Juga: Calon Pendaftar BPNT 2024 Wajib Simak! Ini Cara Daftar, Nominal Bantuan, dan Sistem Penyaluran Dana

Harga nasi bebek mulai dari Rp19.000 per porsi.

Warung ini berada di Desa Anggaswangi, RT. 13/ RW. 3, Kweni, Anggaswangi, Kecamatan Sukodono, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur.

Buka setiap hari Senin-Sabtu, jam buka 10.00-21.00 WIB. Nomor telepon 0821-9444-5758.

2. Bebek Hitam Sambal Macan

Baca Juga: 6 Bakmi Jawa di Ponorogo yang Recommended, Rasa Autentik Enak dan Harga Murah, Cus Cobain!

Harga nasi bebek mulai dari Rp20.000 per porsi.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x