6 Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Membeli Masker, Mulai dari Kacamata Hingga Kumis dan Janggut

- 27 September 2020, 14:33 WIB
Ilustrasi masker kain.
Ilustrasi masker kain. /Congerdesign/Pixabay

Baca Juga: Lakukan Perpanjangan PSBB, HIPPI DKI Jakarta Pahami Kebijakan Pemerintah

Terkait hal ini, Action on Hearing Loss, sebuah lembaga amal di London telah membuat kartu informasi yang berisi tips untuk mereka yang kesulitan mendengar.

Kartu informasi tersebut menyarankan agar seseorang dengan masalah pendengaran berkomunikasi di tempat yang tidak terlalu ramai, menuliskan pesan yang dimaksud di kertas atau dengan ponsel mereka.

Orang dengan gangguan pendengaran juga dapat memberikan gerakan sederhana seperti melambai atau menunjuk.

Selain itu, saat ini sudah banyak produsen masker yang juga menyediakan masker transparan atau yang terbuat dari bahan plastik, sehingga gerak bibir dan ekspresi wajah tetap bisa terlihat.

Intensitas pemakaian masker

Jika masker akan digunakan setiap hari, maka pertimbangkan untuk membeli masker dalam jumlah banyak agar pengguna tidak harus mencuci satu masker setiap hari.

Baca Juga: Minum Berlebihan Picu Sakit Kepala Hingga Kejang, Ahli Sarankan Konsumsi Air Putih pada Jam Berikut

Pertimbangkan juga penggunaan masker untuk anggota keluarga, pastikan terdapat cukup masker untuk setiap orang.

Hindari menggunakan masker bergantian dengan anggota keluarga untuk mengurangi risiko penularan.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Independent


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x