Keutamaan dan Amalan Bulan Syawal, Serta Niat Puasa Syawal dan Apakah Boleh Dilakukan Tanpa Berurutan

- 11 April 2024, 06:35 WIB
Keutamaan dan Amalan Bulan Syawal, Serta Niat Puasa Syawal dan Apakah Boleh Dilakukan Tanpa Berurutan
Keutamaan dan Amalan Bulan Syawal, Serta Niat Puasa Syawal dan Apakah Boleh Dilakukan Tanpa Berurutan /Pixabay/chiplanay/


نَوَيْتُ صَوْمَ هَذَا اليَوْمِ عَنْ أَدَاءِ سُنَّةِ الشَّوَّالِ لللهِ تعالى

Nawaitu shauma hadzal yaumi ‘an adaa’i sunnatis Syawwaal lillaahi ta‘ala.

Artinya, “Aku berniat puasa sunnah Syawal hari ini karena Allah SWT.”

Baca Juga: Daftar Besaran Zakat Fitrah di Daerah Jawa Barat Terbaru 2024

D. Sedangkan niat untuk orang yang ingin melaksanakan puasa Syawal digabung dengan puasa qadha/ganti Niatnya yaitu:

Artinya, "Saya niat puasa qadha karena Allah ta'ala."

Hal tersebut dikutip dari pendapat Ustadz Abdul Somad pada kanal YouTube @Dakwah Center TV bertajuk "Puasa 6 Hari di Bulan Syawal" tayang 17 Mei 2021, bahwa puasa Syawal bisa digabung dengan puasa qadha, berdasarkan pendapat Imam Zakaria Al-Anshori dari kalangan Mazhab Syafi'i, sehingga saat puasa qadha di bulan Syawal, insyaallah akan mendapatkan pahala puasa Syawal dan hutang terbayarkan. Wallahu'alam bishawab.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah