5 Soto Terenak di Boyolali yang Kuahnya Segar dan Nikmat

- 3 Mei 2024, 06:55 WIB
5 soto terenak dan murah di Boyolali.
5 soto terenak dan murah di Boyolali. /Instagram @sotobangdulpekalongan//

PR DEPOK – Anda wajib coba segarnya soto terenak di Boyolali. Dimanapun soto tetap menjadi salah satu sajian yang tak pernah kehilangan pamor.

Kabupaten ini tidak hanya terkenal dengan keindahan alamnya, tapi juga dengan soto yang menggugah selera.

Di tengah beragamnya kuliner Indonesia dan kekinian, soto tetap menjadi makanan favorit di Indonesia. Dan Boyolali adalah destinasi yang dikenal dengan kuah sotonya yang bening dan segar yang wajib Anda coba ketika berkunjung ke kota ini.

Baca Juga: 6 Bakso Populer di Yogyakarta, Rekomen untuk Dicoba Enak dan Higienis

Rekomendasi Soto Terenak di Boyolali

1. Soto Segar Hj. Fatimah

Kedai Soto Hj. Fatimah dikenal soto paling laris. Karena bukanya pagi sekali, soto ini menjadi tempat sarapan para wisatawan yang sedang melakukan perjalanan dari Semarang ke Solo.

Tempatnya selalu ramai rasa sotonya segar, wangi rempah, dan gurih. Harga semangkuk soto Hj Fatimah Rp11.000 saja.

Baca Juga: 6 Mie Ayam di Palangkaraya yang Terkenal Enak dan Murah, Cocok Disantap Bareng Besti!

· Lokasi: Jalan Garuda, Sidoharjo, Banaran, Kec. Boyolali, Kab. Boyolali, Jawa Tengah.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah