5 Tempat Wisata di Pangalengan yang Lagi Viral! Ada Bianglala di Kebun Teh

- 5 Mei 2024, 07:55 WIB
Wahana baru di Nimo Highland Pangalengan Bandung yaitu Nimo Eye bianglala tertinggi di Indonesia
Wahana baru di Nimo Highland Pangalengan Bandung yaitu Nimo Eye bianglala tertinggi di Indonesia /Instagram @nimo_eye/

Lokasinya masih di Nimo Highland. Pengunjung bisa menikmati pemandangan indah Pangalengan dari bianglala.

3. Nimo Highland

Baca Juga: Daftar 7 Mie Ayam Terpopuler di Bogor, Nomor 1 hingga 7 Terkenal Enak

Di sini ada banyak aktivitas menyenangkan yang bisa pengunjung coba. Selain pemandangannnya, pengunjung juga dapat melakukan kegiatan seperti berkuda, berfoto, dan lainnya.

4. Sunrise Poin Cukul

Salah satu wisata viral lainnya di Pangalengan ada di sunrise poin cukul. Seperti namanya, biasanya pengunjung datang ke sini untuk berburu matahari terbit.

Pemandangan kebun teh yang luas dengan pegunungan saat matahari terbit bisa menjadi pilihan wisata menarik.

Baca Juga: Daftar 7 Mie Ayam Terpopuler di Bogor, Nomor 1 hingga 7 Terkenal Enak

5. Situ Cileunca

Selain pegunungan, kebun teh, di Pangalengan juga ada situ Cileunca.

Situ atau danau ini cukup luas yang menawarkan wisata seperti menaiki perahu untuk mengelilingi danau.

***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah