Tak Banyak yang Tahu, Squid Game Benar-benar Ada di Dunia Nyata: Pertaruhkan Nyawa demi Hadiah Fantastis

- 9 Oktober 2021, 09:45 WIB
Tak banyak yang tahu, Squid Game benar-benar ada di dunia nyata, permainan pertaruhkan nyawa demi hadiah fantastis.
Tak banyak yang tahu, Squid Game benar-benar ada di dunia nyata, permainan pertaruhkan nyawa demi hadiah fantastis. /Netflix

Rumah hantu ini didirikan di San Diego oleh pria bernama Russ McKamey dan awalnya berlokasi di tempat miliknya.

Baca Juga: Ali Syarief Bahas Kekurangan Kereta Cepat: Proyek Ini Jadi Gunjingan Miring Masyarakat Jepang, karena...

Sama seperti Squid Game, para peserta yang mendaftar untuk mengikuti permainan di rumah hantu ini akan "diculik" oleh para petugas yang menjemputnya.

Para peserta akan dibawa ke tempat permainan berlangsung dan akan menjalani "tur" selama 8 jam di dalam tempat tersebut.

Dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari situs The Guardian, para peserta McKamey Manor ini berasal dari beragam profesi, seperti marinir, juru tulis, tukang ledeng, ibu rumah tangga, ahli kecantikan, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: UU HPP Resmi Diteken oleh Pemerintah, Berikut Daftar Penghasilan Pribadi yang Dikenakan Pajak

Namun, hingga saat ini masih belum ada yang berhasil menyelesaikan permainan yang diberikan McKamey Manor itu.

Bahkan, rekaman video saat mereka mengikuti permainan ini juga ditayangkan di kanal YouTube.

Nampak para peserta merintih, gemetar, hingga memohon belas kasihan agar bisa berhenti dari permainan ekstrem ini.

Baca Juga: Gus Miftah Dikabarkan Pasang Tarif hingga Rp3 Miliar: Itu Bahasa Justru Datang dari Pedesaan

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: The Guardian The Washington Post


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x