Jelang Kunjungan Wakil Presiden Amerika Serikat, Korea Utara Kembali Tembakan Rudal Balistik Jarak Pendek

- 25 September 2022, 09:22 WIB
Ilustrasi rudal balistik
Ilustrasi rudal balistik /Angkatan Udara AS/Penerbang Senior Ian Dudley/Handout via REUTERS/File Foto

Melihat Korea Utara kembali meluncurkan rudal balistik antarbenua untuk pertama kalinya sejak 2017, Amerika Serikat dan Korea Selatan mengatakan mereka akan meningkatkan latihan bersama dan akan unjuk kekuatan militer mereka.

"Latihan pertahanan tidak akan mencegah uji coba rudal Korea Utara," ucap Leif-Eric Easley, yang merupakan seorang profesor hubungan internasional di Universitas Ewha di Seoul Korea Selatan.

Tetapi, kerja sama antara Korea Selatan dan Amerika, dapat membantu mencegah serangan Korea Utara, dan menekan Pyongyang untuk tidak meluncurkan kembali rudal balistiknya.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah