Partai Emas Kehilangan Legitimasi, 22 DPC di Jawa Barat Mengundurkan Diri karena Alasan Ini

- 1 Maret 2022, 15:18 WIB
Acara Deklarasi Pembubaran 22 DPC Partai Emas yang masuk ke Partai Rakyat.
Acara Deklarasi Pembubaran 22 DPC Partai Emas yang masuk ke Partai Rakyat. /PR Depok/Roni Serkoni.

PR DEPOK - Memang tidak mudah membentuk atau mendirikan partai hingga menjadi besar atau bisa menjadi partai peserta Pemilu.

Perjuangan dan kerja kerasnya pun cukup berat, sehingga banyak partai-partai baru kehilangan legitimasinya akibat para kadernya sudah tidak antusias atau mungkin karena visi misi yang sudah tak sejalan.

Karena beratnya membina dan mengembangkan partai baru, maka tak sedikit partai yang tumbang sebulum masa Pemilu.

Baca Juga: Meski Sedih Tak Diizinkan Masuk Jenguk Ameena, Paman Atta Halilintar Tetap Mendoakan yang Terbaik

Salah satunya Partai Emas, yang baru saja beberapa tahun berdiri atau terbentuk, namun kini dinyatakan telah membubarkan diri.

Termasuk sebanyak 22 Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Emas di Jawa Barat, telah menyatakan mendaftarkan diri menjadi anggota di Partai Rakyat.

Berdasarkan keterangan yang diterima PikiranRakyat-Depok.com, bahwa pembubaran Partai Emas terhitung sejak Senin 27 Februari 2022.

Baca Juga: Cukup Bawa KK KTP! Datangi Kantor Ini untuk Dapatkan Bansos BPNT Kartu Sembako Rp600 Ribu

Deklarasi pembubaran Partai Emas Jawa Barat disampaikan langsung oleh mantan pengurus Partai Emas dan Koordinator Pelaksana di sebuah rumah makan, di Kabupaten Majalengka.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x