Pengungkapan Penyintas Virus Corona: Maria Darmaningsih 2 Pekan Berjuang dalam Ruang Isolasi dan Rumor di Media Sosial

- 21 Maret 2020, 06:00 WIB
Tengah, Maria Darmaningsih bersama kedua anakanya, ketiganya adalah Penyintas Virus Corona di Indonesia yang sudah kembali sembuh
Tengah, Maria Darmaningsih bersama kedua anakanya, ketiganya adalah Penyintas Virus Corona di Indonesia yang sudah kembali sembuh /Amir Faisol/PR

Rumor di luar sana berseliweran sebagai seorang 'pedansa', mengubur fakta bahwa dia adalah seniman yang berjuang menurunkan nilai-nilai budaya nenek moyang lewat salah satu perguruan tinggi kesenian di Indonesia.

"Stigma orang-orang ke ibu dan sita kan jelek banget di luar dan mereka menguncikan media sosialnya. Kalau saya waktu itu masih menggunakan. Yaudah waktu itu saya mulai mengunggah di Instagram tentang kepositifan kita. Kita yang setiap hari mandi dan pakai makeup. Itu si cara menghilangkan rasa stres aku si," kata Maria dalam pengakuannya kepada Pikiranrakyat-depok.com beberapa waktu lalu.

Selama 2 pekan, Maria tentu dengan dua anaknya yang juga positif berjuang di ruang isolasi itu, berperang dengan pikiran yang bisa menggerogoti fisiknya.

Baca Juga: Cek Fakta: Tersiar Kabar Hentikan Pelayanan Buntut Virus Corona, Pemkot Depok Usir Warga Secara Membabi Buta di Disdukcapil, Simak Faktanya

Memberikan sugesti diri untuk sembuh, hanya itu yang bisa dilakukan Maria.

"Pengalaman ku mental dan pikiran itu penting banget. Kita saling support dan kita sekeluarga besar memutuskan kita bertiga sembuh dan kita sekarang ngomong hal positif. Itu dari aku," terangnya lagi menguatkan anak-anaknya kala itu.

Kampanye Maria Setelah Negatif COVID-19

Baca Juga: Cegah Penyebaran Virus Corona, Berikut Lembaga yang Terapkan Kebijakan WFH

Saat ini pemerintah mengimbau agar warga tak perlu keluar kalau tidak terlalu mendesak, mengisolasi diri agar terhindari virus corona.

Dikenalnya 'social distancing', sebuah cara untuk menjaga jaga jarak agar terhindar dari paparan pandemi virus.

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x