Direncanakan Februari 2021, Risma Harap PMI Ikut Terlibat Program Vaksinasi Covid-19 di Surabaya

- 12 Desember 2020, 15:31 WIB
Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini (keempat kiri) membersihkan jalan saat kerja bakti pembersihan saluran air di Mulyosari, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu 12 Desember 2020.
Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini (keempat kiri) membersihkan jalan saat kerja bakti pembersihan saluran air di Mulyosari, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu 12 Desember 2020. /ANTARA FOTO/Didik Suhartono./

"Karena panjenengan (anda) sudah sehat selamat dari Covid-19. Saya berharap itu (plasma darah) bisa dibantukan untuk saudara-saudara kita yang membutuhkan," kata Risma.

Risma mengatakan, untuk itu Pemkot Surabaya telah menyiapkan gedung Unit Transfusi Darah (UTD) baru sebagai redundant atau cadangan untuk mendukung program kemanusiaan PMI Kota Surabaya.

Baca Juga: Habib Rizieq Ditahan Usai Diperiksa, Kuasa Hukum: Beliau Seorang Pejuang, Siap Segala Kemungkinan

Rencananya, UTD baru ini bakal memanfaatkan eks Gedung Kantor Kelurahan Dukuh Kupang Surabaya.

Risma mengakui, bahwa selama ini PMI telah banyak membantu Pemkot Surabaya. Tak hanya dalam konteks darah, tapi berbagai program sosial kemanusiaan lainnya.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x