Habib Rizieq Penuhi Panggilan Pemeriksaan Polisi, Hidayat Nur Wahid Beri Tanggapan Begini

- 12 Desember 2020, 18:41 WIB
Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid menanggapi Habib Rizieq Shihab datangi Polda Metro Jaya untuk jalani pemeriksaan.
Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid menanggapi Habib Rizieq Shihab datangi Polda Metro Jaya untuk jalani pemeriksaan. /ANTARA.

PR DEPOK - Perkara kerumunan massa di acara pernikahan Habib Rizieq Shihab tampaknya mulai memunculkan titik terang.

Pasalnya setelah dua kali tak memenuhi panggilan polisi untuk dimintai keterangan terkait kerumunan massa di acara putrinya, Habib Rizieq memenuhi panggilan polisi sebagai tersangka pada Sabtu, 12 Desember 2020 pagi.

Sebelum melakukan pemeriksaan, penyidik dengan protokol kesehatan Covid-19 melakukan terlebih dahulu test swab antigen pada Habib Rizieq.

Baca Juga: Soal Habib Rizieq Penuhi Panggilan Polisi, Teddy Gusnadi: HRS Datang Bukan karena Kesadaran, Tapi...

Dari hasil pemeriksaan tersebut, pria berusia 50 tahun ini dinyatakan negatif Covid-19.

Kabar kedatangan Habib Rizieq yang memenuhi panggilan polisi itu ternyata menuai banyak komentar dari berbagai pihak, dari mulai warganet hingga tokoh politisi.

Salah satu yang ikut memberikan tanggapan adalah Wakil Ketua MPR RI, Hidayat Nur Wahid (HNW).

Melalui akun Twitternya @hnurwahid, ia menanggapi berita kedatangan Habib Rizieq ke Polda Metro Jaya dengan menuliskan ulang permintaan Habib Rizieq.

Baca Juga: Apresiasi Habib Rizieq Penuhi Panggilan Polisi, Mardani: Mari Kita Kawal Prosesnya agar Transparan

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Twitter @hnurwahid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x