Antam-UBS Naik Lagi, Berikut Daftar Lengkap Harga Emas di Pegadaian pada Hari Rabu, 13 Januari 2021

- 13 Januari 2021, 07:48 WIB
Ilustrasi Harga emas.
Ilustrasi Harga emas. /pixabay.com/hamiltonleen

Harga emas satuan 2.0 gram untuk Antam mengalami kenaikan harga sebesar Rp11.000 kini menjadi Rp1.936.000, sedangkan untuk Antam Retro harganya menjadi Rp1.853.000, dan untuk UBS menjadi Rp1.894.000

Harga emas satuan 3.0 gram untuk Antam yaitu Rp2.877.000 dan Antam Retro yaitu Rp2.778.000.

Untuk satuan 5.0 gram, harga emas Antam yaitu Rp4.760.000, Antam Retro yaitu Rp4.629.000, dan UBS yaitu Rp4.678.000.

Baca Juga: Natalius Pigai Sebut Rakyat Punya Hak Menolak Divaksin, Ferdinand: sepertinya Anda Gagal Paham!

Selanjutnya, harga satuan 10.0 gram, untuk emas Antam yaitu Rp9.460.000, untuk Antam Retro yaitu Rp9.257.000, dan UBS yaitu Rp9.304.000.

Harga satuan emas 25.0 gram, untuk Antam yaitu Rp23.519.000, untuk Antam Retro yaitu Rp23.142.000, dan UBS yaitu Rp23.215.000.

Harga emas dengan satuan 50.0 gram, untuk Antam yaitu Rp46.995.000 untuk Antam Retro yaitu Rp46.283.000 dan UBS yaitu Rp46.333.000.

Baca Juga: RS Polri Terima 72 Kantong Jenazah, 3 Korban Sriwijaya Air Kembali Teridentifikasi dari Sidik Jari

Untuk satuan yang lebih besar yaitu 100.0 gram, harga emas Antam yaitu Rp93.827.000, sedangkan Antam Retro yaitu Rp92.566.000, dan UBS yaitu Rp92.628.000.

Harga emas UBS satuan 250.0 gram yaitu Rp231.500.000 dan untuk satuan 500.0 gram UBS yaitu Rp462.454.000.***

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Pegadaian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah