FZ Singgung Anggaran Berantas Teroris, Muannas: Ini Dekonstruksi Paham Agama Keliru Bukan Sekadar Anggaran

- 30 Maret 2021, 16:16 WIB
CEO Cyber Indonesia, Muannas Alaidid.
CEO Cyber Indonesia, Muannas Alaidid. /Twitter/@muannas_alaidid.

PR DEPOK - Ketua umum Cyber Indonesia, Muannas Alaidid menanggapi terkait peristiwa ledakan bom bunuh diri di depan Gereja Katedral, Makassar, pada Minggu, 28 Maret 2021.

Muannas menanggapi pernyataan Fadli Zon yang merasa heran karena teroris masih ada saja, padahal anggaran pemberantasan teroris sudah sangat besar.

Hal itu sebelumnya diungkap Fadli Zon melalui akun Twitter pribadinya @fadlizon, pada Minggu, 28 Maret 2021.

Baca Juga: Tingkatkan Profesionalitas Wartawan, Pikiran Rakyat Media Network Gelar UKW

"Sy heran msh ada aja “teroris”, pdhal anggaran pemberantasan teroris sdh sangat besar," ujar Fadli Zon, seperti dikutip Pikiranrakyat-Depok.com pada Selasa, 30 Maret 2021.

Ia pun mengatakan ikut mengutuk bom bunuh diri yang terjadi di depan Gereja Katedral tersebut.

"Sy ikut mengutuk “bom bunuh diri” di depan Gereja Kathedral shg jatuh korban," kata Fadli Zon.

Menurutnya, dalang dari tragedi tersebut harus segera dicari. Ia pun menegaskan bahwa Islam menolak kekerasan apalagi merusak rumah ibadah.

Baca Juga: Minta Tak Hubungkan Teroris dengan Agama, Fahri Hamzah: Mereka Ini Jiwa Kosong yang Diselundupkan dalam Bangsa

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Twitter @muannas_alaidid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x