Sebut Kerumunan Ultah Khofifah Seakan Pandemi Tak Berarti, Prof Zubairi: Kenapa Tidak Digelar Privat? Merenung

- 22 Mei 2021, 09:28 WIB
Prof. Zubairi Djoerban.
Prof. Zubairi Djoerban. /Instagram.com/@profesorzubair/ /

Cuitan Zubairi Djoerban.
Cuitan Zubairi Djoerban.

"Kok seolah-olah pandemi tidak berarti apa-apa ya bagi beberapa kelompok. Saya makin tidak mengerti. Kenapa tidak digelar privat saja tanpa konser. Apalagi situasinya masih prihatin. Merenung," kata Zubairi Djoerban.

Sebelumnya, diketahui sebuah video viral di media sosial, yang tampak terlihat suasana ulang tahun kurang dari satu menit, sejak Kamis, 20 Mei 2021.

Video disebut-sebut merupakan suasana pesta ulang tahun Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa di halaman rumah dinas yang lokasinya satu kompleks dengan Gedung Negara Grahadi di Surabaya.

Heru Tjahjono telah menjelaskan bahwa pelaksanaan kegiatan tasyakuran tersebut telah dilakukan dengan protokol kesehatan (proses) yang ketat.

Baca Juga: Prediksi Liga Inggris Wolverhampton Wanderers vs Manchester United, Wolves Ingin Beri Kado Kemenangan bagi NES

"Pelaksanaan kegiatannya protokol kesehatan ketat," ujar Heru Tjahjono di Kantor Gubernur Jalan Pahlawan Surabaya, Jumat, 21 Mei 2021.

Heru mengatakan bahwa acara tersebut sengaja dilaksanakan di ruang terbuka, tepatnya di halaman rumah dinas Gubernur karena cukup luas.

Dilakukannya kegiatan itu di halaman rumah agar bisa meminimalisasi terjadinya kemungkinan penularan Covid-19.

Baca Juga: Jaksa Akui Salah dan Minta Maaf ke Habib Rizieq, HNW: Ini Kuatkan HRS Dkk tuk Dibebaskan Murni Demi Keadilan

Halaman:

Editor: Muhamad Gilang Priyatna

Sumber: Twitter @ProfesorZubairi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x