Ingatkan Pendukung Jokowi Bisa Bedakan Kritik, Gus Nadir: Jangan Heran jika Orang Bilang Presiden Anti Kritik

- 25 Juli 2021, 17:14 WIB
Tokoh NU, Gus Nadir minta pendukung Presiden Jokowi agar bisa membedakan kritik yang membangun dan bermuatan politik.
Tokoh NU, Gus Nadir minta pendukung Presiden Jokowi agar bisa membedakan kritik yang membangun dan bermuatan politik. / Instagram.com/@nadirsyahhosen_official./

Dengan sikap para pendukung yang seperti itulah, dikatakan Gus Nadir, Jokowi sebagai presiden malah terkesan seperti pemimpin yang otoriter.

"Kalian yg bikin Jokowi terlihat otoriter," ujar Gus Nadir mengakhiri cuitannya.

Cuitan Gus Nadir meminta pendukung Presiden Jokowi agar bisa membedakan kritik membangun dan bermuatan politik.
Cuitan Gus Nadir meminta pendukung Presiden Jokowi agar bisa membedakan kritik membangun dan bermuatan politik.

Baca Juga: Mahfud Cium Ada Kelompok Manfaatkan Situasi Serang Pemerintah, Gus Umar: Sebut Sajalah Namanya Jangan Fitnah

Diketahui sebelumnya, beberapa waktu lalu banyak pihak yang tak berani menyuarakan pendapat atau kritikannya secara terang-terangan terhadap pemerintahan Jokowi.

Sebab mereka enggan berurusan dengan hukum atau mendapat hujatan dari pihak pendukung Jokowi, apabila dengan jelas mengkritik kinerja pemerintah.

Terlebih hujatan yang diberikan para buzzer kepada pihak yang mengkritik kerap kali menyerang pribadi hingga kehidupan nyata pengkritiknya.

Baca Juga: Apakah Ada Risiko Tertular Covid-19 Karena Membeli Makanan dan Minuman dari Luar Rumah? Berikut Penjelasannya

Padahal banyak pengamat dan ahli-ahli yang menyampaikan kritik, dengan tujuan untuk memperbaiki kinerja pemerintah agar menjadi lebih baik lagi.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Twitter @na_dirs


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x