Beri Makna Perpisahan Messi dan Rossi dari Karier Profesional, Hilmi Firdausi: Kita akan Pensiun Jadi Manusia

- 10 Agustus 2021, 09:25 WIB
Aktivis dakwah, Hilmi Firdausi.
Aktivis dakwah, Hilmi Firdausi. /Twitter @Hilmi28

PR DEPOK – Aktivis dakwah Hilmi Firdausi baru-baru ini menyoroti makna terkait karier profesional dua tokoh di bidang olahraga.

Hilmi Firdausi menyebutkan tentang perpisahan ikon sepak bola Barcelona dan tim nasional Argentina Leonel Messi yang tidak lagi diperpanjang kontrak oleh klub yang telah membesarkan namanya.

Selain itu, dia juga menyebutkan tentang ikon ajang balap motor Grand Prix asal negeri Pizza Italia, Valentino Rossi yang memutuskan pensiun dari balapan MotoGP.

Baca Juga: Muncul Seruan tuk Kibarkan Bendera Putih pada 17 Agustus 2021, Ali Syarief: Ekspresi Kemarahan ke Pemerintah

Jika Messi saja bisa meninggalkan Barca, lalu Rossi akhirnya pensiun juga dari Motogp,” kata Hilmi Firdausi seperti dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari cuitan akun Twitter @Hilmi28.

Dengan perginya Messi dari Barcelona dan pensiunnya Rosssi dari MotoGP, aktivis dakwah itu memberikan pesan bahwa manusia pun akan meninggalkan dunia ini.

Akan ada saatnya menghadapi waktu pensiun sebagai manusia.

“Demikian pula kita, akan meninggalkan dunia & pensiun menjadi manusia,” ujarnya.

Baca Juga: Lebih dari Setahun Dirawat di RS, Bayi Terkecil Sebesar Apel Akhirnya Diizinkan Pulang

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x