Respons Kabar Pejabat Dapatkan Vaksin Booster, Mardani Ali: Mestinya Malu Masih Banyak Belum Dapat

- 26 Agustus 2021, 11:35 WIB
Ketua DPP PKS, Mardani Ali Sera.
Ketua DPP PKS, Mardani Ali Sera. /Dok. PKS.

Jangan sampai timbul anggapan diamnya pak @jokowi jadi indikasi ketidaktahuan atau ketidakpedulian mengenai pentingnya kredibilitas maupun integritas pemerintah dalam upaya pengendalian pandemi,” tutur Mardani Ali mengakhiri cuitannya.

Cuitan politisi PKS Mardani Ali Sera.
Cuitan politisi PKS Mardani Ali Sera. Tangkap layar Twitter.com/@MardaniAliSera.

Sebelumnya, mencuat kabar mengenai adanya beberapa pejabat yang sudah mendapatkan vaksin booster atau vaksin dosis ketiga.

Hal itu bermula saat Presiden Jokowi melakukan kunjungan kerja ke wilayah Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim).

Baca Juga: Wali Kota Depok Wajibkan Warganya Tunjukan Sertifikat Vaksin Saat Ingin Makan di Tempat, Waktu Makan 30 Menit

Saat itu, ada beberapa pejabat di antaranya Gubernur Kalimantan Timur, Isran Noor, Wali Kota Samarinda, Andi Harun, Panglima TNI Marsekal TNI, Hadi Tjahjanto yang menuturkan sudah memperoleh vaksin booster kepada Jokowi.

Sementara itu, Siti Nadia Tarmizi selaku Jubir Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI pada Selasa, 24 Agustus 2021 lalu mengatakan bahwa belum ada kelompok lain yang mendapatkan vaksin booster selain untuk nakes.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Twitter @MardaniAliSera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah