34 Narapidana Teroris di Lapas Narkotika Gunung Sindur Berikrar Setia NKRI, Begini Harapan Thurman Hutapea

- 9 November 2021, 18:45 WIB
34 Napi Terorisme, di Lapas Gunung Sindur, Bogor, Jawa Barat berikrar setia kepada NKRI.
34 Napi Terorisme, di Lapas Gunung Sindur, Bogor, Jawa Barat berikrar setia kepada NKRI. /Dok. Kanwil Kemenkum HAM Jabar

Ia menerangkan bahwa dengan telah melaksanakan ikrar setia ini, para narapidana terorisme kembali kepada NKRI dengan semboyan Bhineka Tunggal Ika.

Selain itu, lanjutnya, untuk meningkatkan kesadaran Bela Negara dalam menjaga persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia, kata Sudjonggo.

Dia pun mengapresiasi langkah-langkah yang telah diambil Lapas Narkotika Gunung Sindur dalam melaksanakan pembinaan kepada Napi Terorisme.

Baca Juga: Insentif Kartu Prakerja Gagal Dicairkan Muncul di Notifikasi Dashboard? Simak Penyebab dan Solusinya Berikut

"Pada hari ini (Selasa-red) kembali mampu melaksanakan upacara ikrar setia NKRI kepada 34 orang Napi terorisme," ujarnya.

"Semoga kedepannya Lapas Narkotika Gunung Sindur tetap menjaga sinergitas dan kolaborasi dengan aparat penegak hukum terkait dalam membina Napi terorisme," harap Sudjonggo.

Direktur Pembinaan Narapidana dan Latihan Kerja Produksi Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, Thurman Hutapea mewakili Dirjen Pemasyarakatan, mengatakan ikrar setia para Napi terorisme ini merupakan salah satu keberhasilan pembinaan kepada Napi

"Dengan pernyataan ikrar setia kepada NKRI ini berarti warga binaan telah siap untuk mencintai NKRI dan bersama-sama menjaga Pancasila," ungkap Thurman.

Baca Juga: Ibunda Rachel Vennya Ungkap Kabar Putrinya Setiap Kembali dari Pengadilan: Selalu Takut dan Syok

Karena, lanjut dia, menghargai perbedaan yang ada dan memahami bahwa Pancasila bukan hanya berkedudukan sebagai dasar negara Indonesia, tetapi juga sebagai ideologi nasional, pandangan hidup dan pemersatu bangsa, tuturnya.

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah