SBY Disalahkan atas Gundulnya Hutan Papua yang Disorot NASA, Refly: Lucu, Malah Bandingkan Masa Pemerintahan

- 15 November 2021, 20:04 WIB
SBY disalahkan atas semakin gundulnya hutan Papua, seperti yang tertangkap satelit NASA.
SBY disalahkan atas semakin gundulnya hutan Papua, seperti yang tertangkap satelit NASA. /PMJNews

"Apakah Kementerian Lingkungan Hidup tidak memperingatkan kepada menterinya untuk tidak memberikan izin seperti itu. Apakah menterinyaketika memberikan izin itu tidak melakukan kajian terlebih dahulu?" tuturnya.

Baca Juga: Cara Dapatkan Subsidi Diskon Token Listrik 2021 Lengkap dengan Cara Cek Penerima Online Lewat HP

"Lucu juga menurut saya juru bicara kementerian ini yang kemudian memperbandingkan, mempermasalahkan dua masa pemerintahan. Tidak penting, yang penting adalah bahwa Kementerian Lingkungan Hidup itu sudah memberikan izin untuk konsesi yang demikian besarnya, separuh wilayah DKI," katananya.

Dengan konsesi yang besar ini, lanjut Refly, maka deforestasi hanya tinggal menunggu waktu saja.

Tak heran jika lantas laju deforestasi di hutan Papua terjadi sekitar tahun 2011 hingga 2016.

Baca Juga: Update Transfer Barcelona: Xavi Bidik 3 Pemain Chelsea Ini Bergabung ke Camp Nou

"Itu kan berarti 50:50, 2011, 2012, 2013, 2014, kemudian 2015, 2016, itu masa pemerintahan Presiden Jokowi dan Presiden SBY. Jadi bukan soal di masa pemerintahan yang mana yang paling banyak deforestasinya," ujarnya.

Untuk diketahui, sebelumnya publik sempat heboh membicarakan perbandingan foto dari satelit NASA yang memperlihatkan hutan Papua pada tahun 2001 dan 2019.

Nampak deforestasi terjadi di rentang waktu tersebut ditandai dengan semakin gundulnya hutan Papua yang tertangkap satelit NASA.

Baca Juga: 'My Love My Enemy' Episode 3 pada 15 November 2021: Ilham Panik Rani Jatuh dari Outbound

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: YouTube Refly Harun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah