Genangan Air Sempat Rendam Sirkuit Mandalika, Sindiran Tope: Sebenarnya untuk Balapan Motor atau Kecebong?

- 21 November 2021, 19:24 WIB
Politikus Partai Demokrat, Taufik Rendusara atau Tope.
Politikus Partai Demokrat, Taufik Rendusara atau Tope. /Twitter.com/@TRendusara.

Sekadar informasi, dampak dari fenomena hujan deras itu, para penonton pun harus melewati tanah yang becek.

Di sisi lain pada siang hari, permukaan di sekitar tribun dikabarkan sangat kering dan diselimuti oleh pasir.

Usai fenomena hujan deras, Race 1 WSBK Sirkuit Mandalika pada Minggu, 21 November 2021 telah selesai diselenggarakan.

Dalam balapan dengan jumlah 21 putaran tersebut, juara dunia baru telah lahir di negara Indonesia.

Baca Juga: Dirawat Sejak Kecil, Pemilik Baru Tahu Anjing yang Dipeliharanya Ternyata Seekor Rubah

Pembalap dari tim Pata Yamaha, Toprak Razgatlioglu sukses merebut gelar juara dunia WSBK 2021 setelah finish kedua di balapan pertama hari ini.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Twitter @TRendusara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah